KELAS 3 - 09 OKTOBER 2020 (MINGGU 12)
MATERI DAN TUGAS TIK - 09 OKTOBER 2020
----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Assalamualaikum Wr. Wb.
Selamat siang anak-anak kelas 3.... bagaimana kabar kalian hari ini? semoga senantiasa baik dan sehat selalu yaaa serta semoga diberkahi oleh Allah SWT.
Sebelum belajar mari kita berdoa terlebih dahulu.....
Pada pembelajaran TIK hari ini kita akan melanjutkan materi yang sudah Bu Annisa berikan pada 2 minggu yang lalu.... hayoo masih pada ingat tidak apa materinyaa?? Yaaapp materinya adalah cara menghidupkan dan mematikan komputer dengan benar... masih ingat sama video nyaa???
Akan ada tugas untuk anak-anak... apa Bu tugasnya?? Sebelumnya siapkan buku dan alat tulis kalian terlebih dahulu jika sudah catat soal di bawah ini....
***********************************************************************************
TULISKAN LANGKAH-LANGKAH MENGHIDUPKAN/MENYALAKAN KOMPUTER YANG BAIK DAN BENAR
- JAWABAN SUDAH ADA DI DALAM VIDEO ANAK-ANAK TINGGAL MENYALIN SESUAI YANG DI DALAM VIDEO -
***********************************************************************************
Nah..... Jika anak-anak lupa video pembelajarannya.... Bu Annisa akan memberikan kembali video pembelajarannya.... silahkan dilihat video di bawah ini yaa anak-anak...
Jika sudah dilihat videonya silahkan di jawab soal di atas pada buku tulis anak-anak yaa....
KALAU SUDAH SELESAI MENGERJAKAN - FOTO HASIL PEKERJAAN KALIAN KEMUDIAN KUMPULKAN PADA LINK DI BAWAH INI....
KUMPULKAN TUGAS TIK HARI INI PADA LINK INI - KLIK BAGIAN INI -
Terima kasih atas perhatian anak-anak yaaa... semoga pembelajaran hari ini dapat bermanfaat bagi anak-anak semua... Sebelum kita tutup pembelajaran hari ini mari kita ucapkan hamdalah bersama-sama.... Alhamdulillahirabilalamin.....
Sekian..... Wassalamualaikum Wr. Wb,
----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Tidak ada komentar